Mandi air hangat sudah jadi kebutuhan di rumah, apalagi untuk newborn baby pasti sangat dibutuhkan, sehingga pemanas air listrik atau pemanas air dengan tabung gas seakan menjadi sebuah kewajiban. Tapi muncul pertanyaan, mending pakai pemanas elektrik atau tabung gas ? Nah, untuk lebih jelasnya simak ulasan artikel perbandingan pemanas air listrik dengan pemanas air tabung gas berikut ini! 1....