Dalam tahapan pengadaan tanah untuk proyek pembangunan nasional, ternyata penilai pertanahan cukup memiliki peran penting lho. Mereka sudah ikut serta sedari awal sampai berlangsungnya pengadaan tanah. Peran tersebut dimiliki penilai pertanahan semenjak terbitnya Undang-Undang Cipta Kerja (UUCK). Kemudian disusul dengan aturan turunannya yaitu Peraturan Pemerintah (PP) No. 19 Tahun 2021 tentang...