hak atas tanah

Hal-hal yang Dilarang Terhadap Pemegang Hak Atas Tanah untuk Melakukannya

Tahukah Kamu, pemilik tanah atau pemegang Hak Atas Tanah (HAT) punya kewajiban untuk menjaga serta memanfaatkan tanah atau lahannya semaksimal mungkin sesuai peruntukan. Jika tidak, maka itu termasuk dalam bentuk pelanggaran pemanfaatan ruang lho. Untuk itulah pemerintah, dalam hal ini adalah Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), melakukan pengawasan dan pengendalian...

Penjelasan Pelepasan Hak Atas Tanah dan Cara Bikin SPPHT

Hal-hal yang menyangkut kuasa atas tanah itu penting lho, termasuk pelepasan hak atas tanah. Pelepasan hak ini juga sudah diatur dalam undang-undang dan lebih dalam lagi dalam peraturan presiden. Emang, apa sih pelepasan hak tanah itu ? Nah, biar gak bingung langsung aja cek ulasan berikut ini: Pelepasan Hak atas Tanah Pengertiannya ada dalam Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 36 Tahun...

Mau Nikah Sama Bule ? Pikirkan Dulu Soal Status Kepemilikan Properti!

Ada beberapa hal yang mesti Kamu pertimbangkan ketika mau menikah, termasuk soal kepemilikan rumah dan aset properti lainnya. Apalagi kalau Kamu mau nikah sama bule, pasalnya Undang-undang sudah memiliki aturan untuk warga asing di Indonesia terkait properti. Peraturan itu harus dipatuhi oleh keduanya, untuk lebih jelasnya silahkan cek ulasan artikel berikut ini! Hukum Status Kepemilikan Properti...

Perkuat Hak Pengelolaan Rumah Susun Makin Kuat dengan Adanya PP 18/2021

Menindaklanjuti Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja (UUCK), pemerintah mengimplementasikan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 18 Tahun 2021 tentang Hak Pengelolaan, Hak Atas Tanah, Satuan Rumah Susun dan Pendaftaran Tanah. PP tersebut mengandung ketentuan 3R yaitu Right, Restriction, and Responsibility. Nantinya pemerintah bakal memberikan kemudahan pada sejumlah detail kebijakan Hak...

Compare listings

Membandingkan