rumah bekas

Penyebab Rumah Bekas Tetap Diminati Konsumen

Terpantau pada semester pertama tahun 2022 ini harga rumah seken alias bekas mengalami kenaikan. Menurut Flash Report Rumah123.com, Surakarta atau Solo menempati peringkat 1 secara nasional dengan pertumbuhan 2,1 persen secara bulanan. Sedangkan secara tahunan posisi 1 ditempati oleh Medan dengan kenaikan sebesar 11,2 persen. Hal yang sama juga terjadi di area Jabodetabek dengan Jakarta sebesar 0,1...

Rumah Bekas di Medan Mengalami Kenaikan Harga hingga 10 Persen Lebih

Hingga bulan Juni kemarin atau paruh pertama tahun 2022 ini, tercatat Medan sebagai wilayah dengan tingkat kenaikan harga rumah seken atau bekas tertinggi di Indonesia. Merujuk Flash Report Rumah123.com, Sabtu (22/7/2022), harga rumah bekas di Medan mengalami pertumbuhan sebesar 11,2 persen. Dengan begitu Medan tercatat sebagai kota dengan kenaikan harga tercepat secara tahunan ketimbang...

6 Penyebab Harga Rumah Bekas Bisa Anjlok

Orang jualan pasti pengen propertinya bisa laku dengan harga tinggi. Karena itu wajar apabila para pemilik rumah biasanya berupaya merapikan agar rumah berada dalam kondisi terbaik sebelum menjualnya. Bahkan, ada yang tak segan-segan merenovasinya jika terdapat bagian rumah yang rusak. Namun, tahukah Kamu bahwa ada sejumlah penyebab utama yang bisa bikin harga rumah seken anjlok ketika dijual...

Hal-hal yang Harus Kamu Pertimbangkan Ketika Beli Rumah Bekas

Tentunya membeli rumah bekas atau seken merupakan salah satu pilihan alternatif buat Kamu para pencari hunian. Maka dari itu, ada hal-hal yang sekiranya harus Kamu pertimbangkan ketika hendak membeli rumah bekas, seperti kebutuhan, bujet, sampai rancangan rumah. Dikutip dari artikel Kompas.com, Sabtu (5/2/2022), hal utama yang wajib Kamu pertimbangkan ketika membeli rumah bekas maupun rumah baru adalah...

Compare listings

Membandingkan